BERIKUT TIPS MENJAGA KESEGARAN KULIT
- Minum air putih
Minum air putih sekurangnya 8 gelas sehari dapat menjaga keremajaan kulit wajah.
- Minum Vitamin C
Kandunga Vitamin C yang dianjurkan dalam sehari adalah 10-30 mg.
- Mengkonsumsi Buah dan Sayur
Mengkonsumsi Buah dan Sayur setiap hari dapat memelihara kesegaran kulit wajah. Buah yang mengandung vitamin C yang cukup banyak antara lain: papaya, jambu biji, jeruk, anggur, melon, dan rambutan.
- Hindari Kafein
Kafein mengurangi kemampuan tubuh untun menyerap nutrisi lain. Setelah minum kopi segerelah minum air putih untuk menetralkan kafein.
- Hindari makanan gorengan yang berlebihan.
Makanan yang mengandung cukup banyak minyak bisa mempercepat proses penuaan kulit.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar